Standar Pelayanan Unit Gawat Darurat (UGD)

Produk Pelayanan

   - Pelayanan Gawat Darurat

Persyaratan

  1. Identitas Pasien (KK/KTP)
  2. Kartu Jaminan Kesehatan BPJS/KIS (bila ada)

Sistem, Mekanisme, Prosedur

Jangka Waktu Penyelesaian

Estimasi Pelayanan berdasarkan Triase

  1. Triase Hijau

1 – 15 menit

  1. Triase Kuning

15 – 30 menit

  1. Triase Merah

30 – 60 menit

  1. Triase Hitam

        1 – 5 menit

Biaya Tariff

No

Jenis Tindakan

Biaya

1

Terapi Inhalasi Nebuilizer

Rp

50.000

2

Injeksi

Rp

10.000

3

Resusitasi

Rp

75.000

4

Tindakan Heacting < 5

Rp

30.000

5

Tindakan Heacting 5 - 15

Rp

75.000

6

Tindakan Heacting > 15

Rp

100.000

7

Ganti Perban

Rp

25.000

8

Debridemen Luka

Rp

50.000

9

Ekstraksi Kuku

Rp

75.000

10

Ekstraksi Korpus Alienum

Rp

100.000

11

Eksplorasi Luka Tusuk

Rp

100.000

12

Pertolongan Luka Bakar

Rp

75.000

13

Pemasangan Kateter

Rp

100.000

14

Pemasangan Infus (i.v Line) pasien diatas 12 th

Rp

50.000

15

Pemasangan Infus (i.v Line) pasien dibawah 12 th

Rp

75.000

16

Minor - Sugery Ringan

Rp

100.000

17

Minor - Sugery Sedang

Rp

200.000

18.

Tindik Daun Telinga

Rp.

25.000

19.

Spooling Mata

Rp.

50.000

20.

Sirkumsisi Pria

Rp.

350.000

21.

Pemeriksaan EKG

Rp.

50.000